Kamis, 20 November 2014

OFFICE



MTsS MIFTAHUL ULUM KRADINAN


Alamat        : Jl. PP Darussalam Pucang Kradinan Dolopo Madiun 63174
No. Telp      : ( 0352 ) 531536 ( Kantor )
No. Hp        : 081 335 731 781 ( Kepala Madrasah)
No. Hp        : 0852 0444 7884 ( K.TU )



Online :

Email          : mtsmiftahululum81@gmail.com
Website       : www.mtsmiftahululumpucang.sch.id
Facebook     : mahattahu.madiun
Twitter         : mu_madiun
Intragram    : @mts_ma_miftahululum

EKTRAKURIKULER

Kegiatan ekstrakurikuler merupakan salah satu alat pengenalan siswa pada hubungan sosial. Di dalamnya terdapat pendidikan pengenalan diri dan pengembangan kemampuan selain pemahaman materi pelajaran.
Berangkat dari pemikiran tersebut, di MTs Miftahul Ulum Kradinan Dolopo Madiun g diselenggarakan berbagai kegiatan ekstrakurikuler.

Selain OSIM sebagai induk kegiatan ektrakurikuler di sekolah, kegiatan ektrakurikuler lainnya adalah:

  • Pramuka
  • Komputer
  • Kitab Kuning
  • Habshy/Hadroh
  • Qiro'atul Qur'an
  • Drama ( Theater )
  • Mukhadloroh ( Pidato )
  • KIR ( Karya Ilmiah Remaja )
  • MU FC ( Miftahul Ulum Futsal Club )
  • MU VC ( Miftahul Ulum Volley Club )



Visi dan Misi MTs Miftahul Ulum

Visi :

“Menuju insan yang berprestasi berlandaskan iman dan taqwa”

 Misi :

  1. Mengembangkan sikap dan perilaku keagamaan islam
  2. Belajar mengajar secara optimal dengan potensi yang dimiliki
  3. Menumbuhkan semangat berprestasi
  4. Menerapkan menejemen partisipasip dan benar
  5. Mengupayakan lingkungan yang sehat bersih dan indah bernuansa islami
  6. Meningkatkan SDM dibidang Iptek
Di setiap kerja komunitas pendidikan, kami selalu menumbuhkan nuansa Islami ,disiplin sesuai aturan  bidang kerja masing-masing, saling menghormati dan saling percaya dan tetap menjaga hubungan kerja yang harmonis dengan berdasarkan pelayanan prima, kerjasama, dan silaturahmi.


Tujuan MTs Miftahul Ulum

Tujuan dari Madrasah Tsanawiyah Miftahul ulum Adalah sebagai berikut :
Mewujudkan madrasah tsanawiyah yang baik dengan memiliki ilmu pengetahuan yang tinggi berahklak mulia sehingga terwujud masyarakat yang utama yang bertaqwa kepada Alloh Tuhan Yang Maha Esa.
Tujuan sekolah kami tersebut secara bertahap akan dimonitoring, dievaluasi, dan dikendalikan setiap kurun waktu tertentu, untuk mencapai Standar Kompetensi Lulusan (SKL) Sekolah Menengah Pertama dan Madrasah Tsanawiyah yang dibakukan secara nasional, sebagai berikut:
1.      Meyakini, memahami, dan menjalankan ajaran agama ISLAM.
2.      Memahami dan menjalankan hak dan kewajiban untuk berkarya dan memanfaatkan lingkungan secara bertanggung jawab.
3.      Berpikir secara logis, kritis, kreatif, inovatif dalam memecahkan masalah, serta berkomunikasi melalui berbagai media.
4.      Menyenangi dan menghargai seni.
5.      Menjalankan pola hidup bersih, bugar, dan sehat.

6.      Berpartisipasi dalam kehidupan sebagai cerminan rasa cinta dan bangga terhadap bangsa dan tanah air.

PERSONIL MTs MIFTAHUL ULUM

DAFTAR NAMA GURU DAN KARYAWAN
MTs MIFTAHUL ULUM
TAHUN PELAJARAN 2017/2018





No
Kode
Nama
Jabatan
Pelajaran
Kelas
1
7
M. Zainul Fanani, M.Pd.I
Kepala Madrasah
Bahasa Arab
7,9
2
8
Anik Nurroini, S.Ag
Waka Madrasah
Akidah Akhlak
7,8,9
PKN
8,9
3
6
Lilik Mustika Dewi, S.Pd
PKM  Kurikulum / Kepala Laboratorium
IPA Terpadu
7,8,9
PLH
7,8,9
4
18
Khusnuddin, S.Pd
PKM  Sarpras
Penjaskes
7,8,9
5
15
Virda Lestya L, S.Pd.I
PKM  Humas / Wali Kelas 7a
Bahasa Inggris
7,8
6
14
Nanang Syaifuddin, SE
PKM  Kesiswaan / Wali Kelas 7b
IPS Terpadu
7,8,9
7
23
Choirul Nur Hidayatulloh
Wali Kelas 8a
Bahasa Arab
8
PKN
7
8
18
Uswatul Hasanah, S.Pd.I
Wali Kelas 8b
SKI
7,8,9
Fiqih
7,8,9
9
5
Muji Rahayuning S, S.Pd
Wali Kelas 9a/Kepala perpustakaan
Matematika
  7,8,9
10
12
Wilis Prihatni, S.S, M.Pd
Wali Kelas 9b
Bahasa Inggris
9
11
1
Nur Salis
Guru
Kitab Kuning
7,8,9
12
2
Masduki
Guru
Al-Qur’an Hadist
7,8,9
13
3
Kusnul Abidi, S.Pd.I
Guru
Aswaja
7,8,9
14
4
Supiyah, S.Pd
Guru / Bendahara
Bahasa Indonesia
8,9
Prakarya
7,8,9
15
10
Ainie Kusumasarie, S.Pd
Guru
Bahasa Indonesia
7
16
27
Anis Purwanto
Guru / Pembina Pramuka
Bahasa Jawa
7,8,9
17
19
Lina Zakiyatus S, S.Pd.I
Guru
Seni Budaya
7,8,9
18
24
Tamyiz Faruqi, S.Pd
Ka. TU
BK
7,8,9
19
25
Ahmad Ibrahim
Staff  TU
-
-

PROFIL MADRASAH

Sejarah Singkat Berdirinya MTs Miftahul Ulum

Dengan rahmat dan hidayah alloh S.W.T alhamdulilah masyarakat desa Kradinan kecamatan Dolopo Kabupaten Madiun dan sekitarnya pada tahun 1975 tergugahlah untuk mendirikan sebuah madrasah tsanawiyah mengingat desa kradinan letak pendidikan yang sedrajat dengan SLTP sangat jauh letaknya.
Sehingga pada tanggal 02 Januari 1975 didirikanlah sebuah madrasah Tsanawiyah di desa kradinan tepatnya dikomplek pondok pesantren ”DARUSSALAM” yang diberi nama Madrasah Tsanawiyah ”MIFTAHUL ULUM”.
Pada tanggal bulan dan tahun itulah sekolah dibentuk sekaligus dibentuk pengurus yayasan Madrasah Miftahul Ulum , namun yayasan tersebut belum terbentuk berbadan hukum.
Dengan susunan pengurus sebagai berikut :

Pelindung                        : Kepala Desa
Penasehat                      : 1. K. Zahro’u
                                            2. Fatkur Rohman
Ketua                               : 1. H. Zainuri
                                            2. H. Maksum
Sekretaris                        : 1. Maksum MK
                                             2. Ah. Baedhowi
Bendahara                      :  1. Sutrisno
                                              2. Ab. Malik
Perlengkapan                 : 1. Hasanun
                                            2. Anwar
pengurus pada awal tahun ajaran mengadakan rapat dalam rapat tersebut memutuskan Madrasah Tsanawiyah harus diangkat satu direktur ( Kepala) yang bertanggung jawab dalam bidang belajar mengajar, pengurus menetapkan yang diangkat menjadi kepala MTs adalah Bapak Asmuri.
Sedangkan guru-guru yang bersama-sama mengelola antara lain :
1.    Asmuri
2.    Abdulloh
3.    Mahmud
4.    Nur Hidayat
5.    Misdiyanto
6.    K. Zahro’u
7.    Shohibuddin
8.    Mahfudiah
Pada tahun ajaran pertama tahun 1975/1976 MTs masuk siang jam  13.00 sampai dengan jam 16.30. kemudian pada tahun ajaran 1976/1977 MTs Miftahul Ulum dimasukkan pada pagi hari jam 07.00 sampai dengan jam 12.15. karena pada sore hari gedungnya digunakan untuk madrasah diniyah. Setelah masuk pagi ternyata kepercayaan masyarakat semakin meningkat ternyata tahun demi tahun siswanya semakin meningkat..
Untuk kekuatan hukum pengurus mengadakan rapat dan dalam rapat tersebut memutuskan MTs Miftahul Ulum harus didaftarkan pada notaris untuk mendapatkan AKTA badan hukum dan alhamdulilah pada tanggal 06 Agustus 1984 terbitlah akte notaris no.18 NOTARIS RN SINULINGGA SH MADIUN.
Dan alhamdulilah MTs Miftahul Ulum mulai tahun ajaran 1992 / 1993 yang lalu telah dapat melaksanakan EBTAN (ujian) negara di gedung MTs Miftahul Ulum sendiri yang setiap tahun hasil lulusanya sangat menggembirakan. MTs miftahul ulum menggabung KKm MTsN Doho Dolopo Madiun, sekaligus EBTAN menggabung pada panitia penyelenggara MTs N Doho Dolopo Madiun.
Demikianlah sejarah singkat berdirinya MTs Miftahul Ulum Pucang Kradinan Dolopo Madiun. Semoga ada manfaatnya.


PROFIL MADRASAH
1.      Nama Madrasah                      : MTs Miftahul Ulum
2.      No. Stastistik Madrasah          : 121235190004
3.      Akreditasi Madrasah               : A
4.      Alamat Lengkap Madrasah     : Jl/Desa                       : PP.Darussalam Pucang/ Kradinan
  Kecamatan                : Dolopo
  Kabupaten/Kota        : Madiun
  Provinsi                     : Jawa Timur
  No.Telp                     : ( 0352 ) 531 536
  Email                         : mtsmiftahululum81@gmail.com
5.      No. NPWP Madrasah             : 02.517.444.2-621.000
6.      Nama Kepala Madrasah          : Mohamad Zainul Fanani,M.Pd.I
7.      No.Telp./HP                            : 081 335 731 781
8.      Nama Yayasan                        : Miftahul Ulum
9.      Alamat Yayasan                      : Jl.PP Darussalam Pucang Kradinan Dolopo Madiun
10.  No.Telp Yayasan                    : ( 0352 ) 531536/081 234 477 018
11.  No. Akte Pendirian Yayasan  :  No. 18 Tanggal 6 Agustus 1984( lama ) No. 312 Tanggal 31 Oktober 2015 ( Baru )
12.  Pemilikan Tanah                      : yayasan
a.       Status Tanah        : Milik Yayasan ( Tanah Wakaf )
b.      Luas Tanah          :1.870 M2
13.  Status Bangunan                     : Yayasan
14.  Luas Bangunan                       : 990.M2
15.  Data Siswa Dalam Tiga
Tahun Terakhir                        :


Tahun Pelajaran
Kelas VII
Kelas VIII
Kelas IX
Jumlah Kelas VII+VIII+IX
Jml Siswa
Jml Rombel
Jml Siswa
Jml Rombel
Jml Siswa
Jml Rombel
Jml Siswa
Jml Rombel
2015/2016
54
2
30
1
46
2
130
5
2016/2017
60
2
55
2
31
2
146
6
2017/2018
52
2
54
2
49
2
155
6


16.  Data Sarana Prasarana
No.
Jenis Pasarana
Jumlah Ruangan
Jumlah Ruang Kondisi Baik
Jumlah Ruang Kondisi Rusak
Kategori Kerusakan
Rusak Ringan
Rusak Sedang
Rusak Berat
1
Ruang Kelas
6
6




2
Perpustakaan
1
1




3
R.Lab. IPA
-





4
R.Lab Biologi
-





5
R.Lab Fisika
-





6
R. Lab. Kimia
-





7
R. Lab. Komputer
1
1




8
R. Lab bahasa
1
1




9
R.Pimpinan
1
1




10
R. Guru
1
1




11
R.Tata Usaha
1
1




12
R. Konseling
1
1




13
Tempat Beribadah
1
1




14
R.UKS
1
1




15
WC
4
2
2

1
1
16
Gudang
1

1

1

17
R.Sirkulasi






18
Tempat olahraga
2
1
1

1

19
R. Organisasi Kesiswaan
1
1




20
R. lainnya
1
1






17.  Data Pendidik Dan Tenaga Kependidikan

No
Keterangan
Jumlah
Pendidikan

1
Guru PNS yang Diperbantukan tetap
1
2
Guru Tetap Yayasan
17
3
Guru Honorer
-
4
Guru Tidak Tetap
-
Tenaga Kependidikan
1
K.TU
1
2
BENDAHARA
1
3
STAF TU
1